Kosakata Hukum (II)-Berita

Hukum Positif Indonesia-

Berita

Berita Resmi Merek

  • Berita Resmi Merek; media resmi yang diterbitkan secara berkala oleh Menteri melalui sarana elektronik dan/atau non-elektronik dan memuat ketentuan mengenai Merek menurut Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2016.

Berita Resmi Perlindungan Varietas Tanaman

  • Berita Resmi Perlindungan Varietas Tanaman; Suatu media informasi komunikasi resmi dari kegiatan pengelolaan Perlindungan Varietas Tanaman yang diterbitkan secara berkala oleh Kantor Perlindungan Varietas Tanaman untuk kepentingan umum.

Pemerhati Hukum dan Permasalahan Sosial

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d bloggers like this: