Categories
Kosakata Hukum

Kosakata Hukum (XVI)-Pedagang

Hukum Positif Indonesia-

Pedagang

Pedagang Besar Farmasi

  • Pedagang Besar Farmasi; Perusahaan berbadan hukum yang memiliki izin dari Menteri untuk melakukan kegiatan penyaluran sediaan farmasi, termasuk psikotropika dan alat kesehatan.
  • Pedagang Besar Farmasi; Perusahaan berbentuk badan hukum yang memiliki izin untuk melakukan kegiatan pengadaan, penyimpanan, dan penyaluran sediaan farmasi, termasuk Narkotika dan alat kesehatan.

By Rendra Topan

Pemerhati Hukum dan Permasalahan Sosial

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.