By: Rendra Topan Hak dan Kewajiban dalam hal keterbukaan informasi publik diatur dalam ketentuan Pasal 4 – Pasal 8 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Hak dan kewajiban dalam uraian ini terdiri atas hak dan kewajiban pemohon informasi publik, hak dan kewajiban badan publik. Dalam uraian ini disampaikan mengenai: Dalam Undang-Undang Nomor […]
Tag: Informasi Publik
By: Rendra Topan Merujuk pada konsideran menimbang Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik yang menyebutkan bahawa informasi merupakan kebutuhan pokok bagi pengembangan pribadi dan lingkungan sosialnya, dan untuk mengoptimalkan pengawasan publik terhadap penyelenggaraan negara. Dalam uraian ini disampaikan mengenai: Asas Keterbukaan Informasi Publik Undang-undang keterbukaan informasi publik ini mempunyai asas sebagai berikut: […]
By: Rendra Topan Pengertian dan Istilah dalam Keterbukaan Informasi Publik Pengertian dan istilah keterbukaan informasi publik diatur dalam ketentuan Pasal 1 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2014 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Adapun pengertian dan istilah tersebut adalah: Informasi, adalah keterangan, pernyataan, gagasan, dan tanda-tanda yang mengandung nilai, makna dan pesan, baik data, fakta, maupun penjelasannya yang […]
By: Rendra Topan Mengingat arti pentingnya statistik bagi perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, dan evaluasi penyelenggaraan bermacam-macam kegiatan dalam banyak aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara dalam pembangunan nasional bangsa Indonesia, maka pemerintah menetapkan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik. Dalam uraian ini disampaikan mengenai: Tujuan Statistik Undang-undang statistik diarahkan untuk: Mendukung pembangunan Nasional Mengembangkan sistem […]
Informasi Palsu (HOAX)
By: Rendra Topan Di era digital ini begitu mudahnya orang menggunakan media sosial melalui jaringan internet untuk meyebarkan berita-berita/informasi palsu atau bohong (HOAX), sehingga terbaca dan tersebar secara luas bahkan sampai lingkup internasional hanya dalam hitungan menit. Demikian juga halnya dengan Indonesia tidak ketinggalan mengikuti kemajuan dan perkembangan teknologi digital, dimana media-media cetak pun mulai […]